JAKARTA- Kongres V Partai Demokrat yang digelar dari tanggal 14-16 Maret 2020 di Jcc Jakarta Pusat.
LIDIKNEWS.CO.ID- Kongres ini menghasilkan point yang intinya kaderisasi dan regenarasi SBY, memilih AHY sebagai ketua Umum Partai Demokrat baru periode 2020-2025.
Dalam pidato pertamanya, dia mengatakan mari kita bangun partai Demokrat bersama, disini tidak ada superhero atau superman yang ada disini adalah kebersamaan.
Dalam pidatonya dia menyampaikan salam untuk keluarga dirumah dan selalu jaga kesehatan.
Penulis : Iyan/Red
Discussion about this post